Wednesday, June 5, 2013

Mengenal Left Join, Right Join & Inner Join dalam Basis data

Menampilkan data dari dua tabel atau lebih dapat menggunakan Query :
- LEFT JOIN
- RIGHT JOIN
- INNER JOIN

Contoh kasus ada 2 tabel bernama mapel dan kelas, seperti gambar dibawah.

LEFT JOIN adalah relasi antar tabel,namun relasi yang ditampilkan mengacu pada tabel yang beraada disebelah kiri. Contoh Penerapan  :
SELECT a.pelajaran, a.kkm, b.NIS FROM mapel a LEFT JOIN kelas b ON a.kdKelas = b.kdKelas;

RIGHT JOIN adalah kebalikan dari Left Join, dimana relasi yang ditampilakn mengacu pada tabel yang berada disebelah kanan. Contoh Penerapan :
SELECT a.pelajaran, a.kkm, b,NIS FROM mapel a RIGHT JOIN kelas b ono a.kdKelas = b.kdKelas;

INNER JOIN menampilkan tabel yang sama antara tabel pertama dan tabel kedua.
contoh : SELECT a.Nama, a.OrangTua, b.Tahun from siswa a INNER JOIN kelas b on a.NIS=b.NIS;


Afandi Nat
Afandi Nat

Seorang pemuda yang sedang belajar memanfaatkan dunia maya ke hal yang positif. Bukan anak Baperan dan senang bila diajak jalan2 menikmati pemandangan Alam (Apalagi diajaknya sama kamu...,,iya kamu :) )

No comments: