Pada IPv4 terdapat 32 bit ip address. Pertama Sebelum Kita menentukan Network dan Host ID, Kita harus tahu Bahwa IP address di bagi dalam 3 kelas dan range addres tiap kelas Sbb:
Untuk IP Addres 127.x.x.x di gunakan untuk Localhost.
Untuk IP Address Private, Sebagai Berikut:
Cara Menentukan Network Id & Host id cukup mudah
- Kelas A : 1.x.x.x s/d 126.x.x.x
- Kelas B : 128.x.x.x s/d 191.x.x.x
- Kelas C : 192.x.x.x s/d 223.x.x.x
Untuk IP Addres 127.x.x.x di gunakan untuk Localhost.
Untuk IP Address Private, Sebagai Berikut:
- Kelas A : 10.0.0.0 s/d 10.255.255.254
- Kelas B : 172.16.0.0 s/d 172.31.255.254
- Kelas C : 192.0.0.0 s/d 192.255.255.254
Cara Menentukan Network Id & Host id cukup mudah
- Kita harus Menentukan IP addres tsb masuk ke dalam kelas A, B, atau C.
- Kita harus mengetahuai bahwa
Kelas A memiliki 1 Network ID dan 3 Host ID
Kelas B memiliki 2 Network ID dan 2 Host ID
Kelas c memiliki 1 Network ID dan 3 Host ID
Contoh :
Tentukan Letak Network & Host id dari IP addres berikut:
- 131.126.75.157
- 202.183.42.71
- 120.233.172.127
Jawab:
- IP 131.126.75.157 termasuk ke dalam Kelas B karena 131 masuk dalam range kelas B. Jadi IP tersebut memiliki 2 network & 2 host id. Yang termasuk network id adalah 131.126.x.x sedangkan host id x.x.75.157
Untuk soal No.2 dan 3 kerjakan sendiri,, Saya yakin anda Pasti Bisa. Sekedar informasi bahwa no.2 masuk kedalam kelas C sedangkan no.3 masuk kedalam kelas A
Semoga Bermanfaat ^^
6 comments:
Klo yg ipv6 apa juga sama seperti itu?
Masih belum ngerti saya wkwkwk :D
Typo ya mas yang kelas c nya judulnya kelas c memiliki 1 network dan 3 host
Sedangkan gambarnya memiliki 3 network dan 1 host
Thank you
Bang tolong kerjain yang no 2 donk.. Dia itu class apa ya?
Itu kelas c harus nya 3 network id dan 1 host id
Post a Comment